Mohon tunggu...
Figo PAROJI
Figo PAROJI Mohon Tunggu... Buruh - Lahir di Malang 21 Juni ...... Sejak 1997 menjadi warga Kediri, sejak 2006 hingga 2019 menjadi buruh migran (TKI) di Malaysia. Sejak Desember 2019 kembali ke Tanah Air tercinta.

Sejak 1997 menjadi warga Kediri, sejak 2006 hingga 2019 menjadi buruh migran (TKI) di Malaysia. Sejak Desember 2019 kembali menetap di Tanah Air tercinta.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Ia Telah Mati

9 Agustus 2020   01:02 Diperbarui: 11 Februari 2021   09:03 72
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

ia telah mati
terkapar di atas kursi
tubuhnya tak bergerak
jantungnya tak lagi
berdetak

semalam,
ia masih mendengar
dari seberang sana
ada  rindu dan tetes air mata
saat seharian tiada sapa
seperti hari-hari sebelumnya

tapi baru saja
ia terbungkam; denyut nadinya
berhenti tiba-tiba
tenggorokannya tercekat sebuah kalimat
hingga sekarat

ia telah mati
tertusuk duri; tepat di ulu hati
tak berdaya di atas kursi

**
Pancoran, 9/8/2020 >> 00.46am

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun