Mohon tunggu...
Luthfi Dhanty
Luthfi Dhanty Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa

mahasiswa Ilkom UAD

Selanjutnya

Tutup

Gaya Hidup

"New Normal" Starter Pack!

10 Juli 2020   16:48 Diperbarui: 10 Juli 2020   17:34 34
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gaya Hidup. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Seperti yang kita tahu, masyarakat Indonesia sudah banyak yang terkena virus ini. Dari awal bulan Maret 2020 yang semula hanya ada dua kasus terkonfirmasi, hingga hari Kamis 9 Juli 2020 kasus terkonfirmasi virus Covid-19 yang berada di Indonesia sebanyak 70.736 kasus, yang mana terdapat penambahan kasus positif sebanyak 2.657.

Dewasa ini, selain mematuhi protokol kesehatan yang ditetapkan oleh pemerintah, kita harus menerapkan rasa kedisiplinan pada diri sendiri.

Lalu apa saja starterpack yang bisa kita lakukan disaat aktivitas diluar rumah ketika 'New Normal'?

1. Memakai masker.

2. Membawa handsanitizer, tisu basah/kering, masker cadangan.

3. Menghindari keramaian/ berkumpul.

4. Menjaga jarak.

5. Membawa alat makan (sendok, dan garpu) sendiri.

Selain itu, jangan lupa untuk selalu berolahraga, dan atur pola makan yang sehat, selalu jaga kebersihan, dan kesehatan, serta jangan lupa untuk sering mencuci tangan dengan sabun.

Mari jaga diri kita sendiri, keluarga yang kita sayangi, dan orang lain.

Sehat selalu dan terima kasih!

Mohon tunggu...

Lihat Konten Gaya Hidup Selengkapnya
Lihat Gaya Hidup Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun