Mohon tunggu...
Pendidikan

Generasi Tahfidz Negeriku

22 September 2018   21:06 Diperbarui: 22 September 2018   21:48 367
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Dari Abu Hurairah radhiyallahu 'anhu, Nabi shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda,

Al-Quran akan datang pada hari kiamat, lalu dia berkata, "Ya Allah, berikan dia perhiasan." Lalu Allah berikan seorang hafidz al-Quran mahkota kemuliaan. Al-Quran meminta lagi, Ya Allah, tambahkan untuknya. Lalu dia diberi pakaian perhiasan kemuliaan. Kemudian dia minta lagi, Ya Allah, ridhai dia. Allah-pun meridhainya. Lalu dikatakan kepada hafidz quran, Bacalah dan naiklah, akan ditambahkan untukmu pahala dari setiap ayat yang kamu baca. (HR. Turmudzi 3164 dan beliau menilai Hasan shahih).

Bukan hannya itu saja tetapi sebagai anak, apabila kita ingin membalas kebaikan orang tua kita selama ini disarankan untuk menjadi hafid.  Maka akan besar pula pahala kita terhadap kedua orang tua kita. Kedua orang tua kita akan diberi mahkota cahaya.  Yang telah d jelaskan dalam hadis nabi

Dari Buraidah radhiyallahu 'anhu, Nabi shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda,

: :

Siapa yang menghafal al-Quran, mengkajinya dan mengamalkannya, maka Allah akan memberikan mahkota bagi kedua orang tuanya dari cahaya yang terangnya seperti matahari. 

Dan kedua orang tuanya akan diberi dua pakaian yang tidak bisa dinilai dengan dunia. Kemudian kedua orang tuanya bertanya, Mengapa saya sampai diberi pakaian semacam ini? Lalu disampaikan kepadanya, Disebabkan anakmu telah mengamalkan al-Quran. (HR. Hakim 1/756 dan dihasankan al-Abani).

Dengan keutamaan yang akan kita peroleh dari menghafal Al-Qur'an diatas, sebagai umat muslim apakah masih ragu untuk menjadi hafidz-hafidhoh?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun