Mohon tunggu...
Efwe
Efwe Mohon Tunggu... Administrasi - Officer yang Menulis

Penikmat Aksara, Ekonomi, Politik, dan Budaya

Selanjutnya

Tutup

Money Artikel Utama

Sektor Keuangan, Sudah Waktunya Menghindari Bias Usia

14 Agustus 2023   10:50 Diperbarui: 19 Agustus 2023   03:45 809
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi mengatur keuangan. (Sumber: iStock/ PrathanChorruangsak via kompas.com)

Generasi muda, Generasi milenial, Gen Z belakangan seperti menjadi kata sakti yang selalu didengungkan hampir setiap entitas di Negeri ini.

Silahkan saja, perhatikan setiap event dan kegiatan yang dilangsungkan hampir selalu disandingkan dengan ketiga Generasi yang sebutkan di atas.

Hari Senin (14/08/2023) ini saya menghadiri kegiatan Lterasi Keuangan yang diselenggarakan Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Bank Indonesia (BI), kementerian Keuangan (Kemenkeu), dan Lembaga Penjamin Simpanan (LPS).

Tagline yang dipakai dalam event ini ialah 

"Generasi Muda Pelaku Usaha, Rising Stars : Young Entrepreneurs Shine in Financial Investing"

Meskipun memang faktanya seperti diungkapkan Ketua Dewan Komisioner OJK, Mahendra Siregar bahwa 80 persen investor di Pasar Modal Indonesia adalah Generasi Milenial dan Gen Z.

Bukan hanya investor sebenarnya, di OJK dan di Lembaga-Lembaga Negara lain yang mengawasi sektor keuangan, rata-rata  70 persen pegawainya adalah Generasi Milenial dan Gen Z.

Fakta ini memang menyatakan bahwa Generasi Milenial dan Gen Z secara demografi menjadi bagian terbesar di negeri, dan menguasai sebagian besar ruang-ruang yang ada di sektor keuangan di Indonesia.

Namun bukan berarti, generasi yang usianya di atas Generasi Milenial seolah tak diberi ruang untuk bisa berkreasi, berinvestasi, atau bekerja di sektor keuangan

Bila itu yang terjadi bisa disebut diskriminasi karena faktor "U"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun