Bagi kamu yang ingin melihat lebih dekat dari bisnis online atau mendapatkan tips bisnis dari Zai, kamu bisa mengunjungi Instagram serta TikTok resminya di sini. Antara lain, IG : @okedimers dan @whoamzai. Dan, TikTok @okedimers dan @whoamzai.
Tips Sukses Jadi Freelancer
Di kesempatan yang sama, Zai juga membagikan tips bagi generasi muda agar sukses menjadi seorang wirausaha atau freelancer.
1.Cari Pekerjaan Sesuai Hobi
Langkah awal bagi seorang freelancer yang ingin punya penghasilan besar yaitu menekuni bidang yang digemari. Â
Saat orang melihat hasil pekerjaan kita bagus, otomatis harga jasa yang juga naik dengan sendirinya. Di sisi lain, kemampuan kita juga akan berkembang.
2.Selalu Terbuka dengan Setiap Peluang
Saat menjadi pekerja freelance, kesempatan untuk mendapatkan proyek terkadang datang dengan cara yang tidak terduga. Jadi, bukalah pintu selebar-lebarnya terhadap semua kesempatan yang ada.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H