Mohon tunggu...
Febrina Nabila
Febrina Nabila Mohon Tunggu... Penulis - febrina

pisces

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Tips Diet Menjaga Berat Badan Ideal Dimasa Pandemi Corona

2 Oktober 2020   13:57 Diperbarui: 2 Oktober 2020   15:26 113
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dimasa pandemi corona seperti ini kita harus menjaga daya tahan tubuh dan sekaligus menjaga berat badan ideal kita, karna efek dirumah saja membuat kita kurang beraktifitas membuat berat badan terkadang naik. Maka itu berikut tips diet menjaga berat badan ideal juga menurunkan berat badan dan sekaligus menanamkan pola hidu[ sehat.

Dipagi hari awali sarapan dengan makanan yang tidak terlalu berat seperti pisang, oatmeal, roti gandum, dua buah telur rebus, dan air hangat 2 gelas. Selang beberapa jam setelah sarapan biasanya jam 10 mulailah olahraga dirumah seperti, workout melalui youtube karna pandemi masih belum bisa ke gym. Anda bisa memilih chloe ting challenge di youtube yang sangat mudah di ikuti dirumah yang bisa  menghasilkan banyak keringat dan melatih otot. Sehabis workout jangan lupa minum air putih dan jika lapar pilihlah camilan sehat seperti yoghurt, buah, dan oat. 

Siang hari makanlah dengan porsi cukup dan lauk yang seimbang gizinya, gantilah nasi putih menjadi nasi merah. Hindari makanan berminyak, tinggi garam, tepung-tepungan. Kalau bisa pilihlah menu sayur-sayuran dan makanan yang diolah rebus. Dengan makanan yang porsinya cukup dan gizinya seimbang itu bisa membuat lebih tahan lama kenyang nya.

Jika merasa lapar  di siang menjelang sore hari, anda bisa memilih camilan salad buah dan kacang-kacangan sembari mengisi kegiatan dirumah kalian bisa membaca artikel tentang diet atau olahraga lagi 25 menit.

Dimalam hari makanlah yang tidak terlalu berat, seperti tumis sayur, rebus-rebusan, dan buah-buahan. Jauhkan juga camilan makanan ringan dan makanan manis-manis seperti coklat, permen, dll. Jika ingin camilan yang manis pilihlah seperti oatbar.

Batas maksimal kalori yang kita makan 1800 kalori untuk wanita sedangkan 2500 untuk laki-laki dan 3 liter air mineral perhari. Dengan makanan gizi seimbang dan olahraga yang cukup bisa menjadikan kita hidup sehat dan dijauhkan dari berbagai penyakit.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun