Mohon tunggu...
Fauzan Muhammad
Fauzan Muhammad Mohon Tunggu... -

Seorang penulis pemula yang ingin didengarkan suaranya ke khalayak. Sangat suka membahas hal-hal yang memerlukan analisa tinggi.

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Pohon Kelapa, Pohon Seribu Manfaat

27 Oktober 2017   03:20 Diperbarui: 27 Oktober 2017   04:27 17961
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pohon Kelapa, Pohon Seribu Manfaat

Penulis : Prayoga Fauzan M. I

Pohon Kelapa, Pohon Seribu Manfaat ~ Pohon kelapa merupakan salah satu tanaman dari keluarga aren yang mudah dijumpai di mana Anda berada, khususnya di pesisir pantai kerap Anda temui tanaman ini. Dengan bentuk batang yang beruas-ruas, tinggi menjulang, batangnya sedikit melengkung dan memiliki akar serabut, ternyata pohon kelapa memiliki beragam manfaat yang bisa dimanfaatkan manusia mulai dari daun hingga akarnya. Karena manfaatnya yang sangat banyak itulah membuat pohon ini sering disebut sebagai pohon seribu manfaat.

Pohon kelapa merupakan pohon yang menghasilkan buah berbentuk bulat dan terdapat semacam cairan dan daging buah di dalamnya yang membuat buah kelapa sering dikonsumsi oleh kita, entah itu sebagai bumbu masak ataupun pembuatan minuman es kelapa yang segar. Namun perlu diketahui bahwa satu pohon kelapa memiliki "seribu" manfaat di dalamnya, maka dari itu Anda jangan hanya memanfaatkan bagian buahnya saja, masih ada bagian lain yang berguna dari pohon ini. Berikut manfaat pohon kelapa :

1.) Sebagai Bahan Bangunan

Kehadiran akar dan batang pohon kelapa ternyata bisa dimanfaatkan di sebagai bahan material. Teknsturnya yang kokoh dan tahan lama mampu menggantikan peran kayu untuk bahan bangunan. Selain dijadikan bahan bangunan, batang pohon kelapa juga dimanfaatkan sebagai desain interior rumah seperti : lantai, dinding, langit-langit, pintu, jendela, meja dan lain-lain.

2.) Meredakan Gejala Demam

Akar pohon kelapa mengandung senyawa yang mampu menurunkan suhu tinggi bagi penderita demam. Adna bisa membuat obat herbal ini dengan cara menumbuk beberapa pohon kelapa kering, lalu direbus menggunakan air panas. Air itulah yang nantinya akan diminum bagi penderita demam.

3.) Mengobati Penyakit Wasir dan Penyakit Pencernaan Lainnya

Selain dapat meredakan demam, akar pohon kelapa juga mengandung senyawa yang mampu meredakan gejala wasir/ambeien. Sementara itu, pada bagian daging buah kelapa terkandung senyawa yang bermanfaat menyembuhkan penyakit pencernaan seperti diare, disentri, maag, typus atau konstipasi.

4.) Menghasilkan Berbagai Kerajinan Tangan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun