Mohon tunggu...
Fatma Cerus
Fatma Cerus Mohon Tunggu... Lainnya - Pemilik WF dan pengetikan CN, dan Guru les privat

BACALAH. Karena dengani membaca kita dapat menemukan ide-ide baru dan menambah wawasan kita. Mencoba melangkah bertahap.

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Jamu Penyakit Maag

30 Juli 2023   13:03 Diperbarui: 30 Juli 2023   13:08 121
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Banyak diantara kita yang mengidap penyakit maag hingga berakibat pada asam lambung akut.  Bahkan ada diantara para penderitanya yang meninggal dunia.  Untuk mencegah hal tersebut agar tidak terjadi lagi pada penderita lainnya,  maka kami akan membagikan resep atau ramuan jamu untuk mengobati penyakit maag.  Yuk simak ulasan berikut ini:

Bahan: 1 bonggol temulawak (sebesar ibu jari orang dewasa)  & 7 gelas air bersih. 

Cara membuat: cuci bersih temulawak lalu potong menjadi 7 bagian,  kemudian rebus menggunakan 7 gelas air yang telah disiapkan tadi. Setelah mendidih,  angkat dan dinginkan,  diminum setiap hari 1 gelas (1x1 hari).  Gunakanlah selama 2 minggu berturut-turut.  Jika airnya habis,  ulangilah pembuatannya seperti semula.

Ingat! Kita hanya berusaha dan yang memberikan kesembuhan hanya Allah SWT. Percaya kalau kita akan sembuh dan maag kita akan hilamg,  Insyaallah, Allah akan memberikan kesehatan. 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun