Mohon tunggu...
Fatmi Sunarya
Fatmi Sunarya Mohon Tunggu... Penulis - Bukan Pujangga

Penulis Sederhana - Best in Fiction Kompasiana Award 2022- Kompasianer Teraktif 2020/2021/2022 - ^Puisi adalah suara sekaligus kaki bagi hati^

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Ratu Serigala (Ingin) Berpesta

9 November 2020   22:01 Diperbarui: 9 November 2020   22:24 195
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi https://lovesushi29.ru/id/risunok-karandashom-oskal-volka-master-klass-seryi-seryi-volk-risuem-volka/

Serigala menyeringai
Bau-bau amis ladang pesta dibaui, ekor mengirai
Menjadi ratu, Ratu Serigala
Birahi tak putus ingin memangsa

Cakar tajam mengkilat
Mencari dan mencari sela sekat
Menerkam ke sana ke mari
Lepas, tak mau pergi
Kau kah itu?

Malam baru saja datang perlahan
Senja telah pergi meninggalkan
Luka masih menganga
Dalam ketakutan dan tersiksa
Terbahak
Matamu membelalak
Urat leher putus karna teriak
Lagi, terbahak!!
Lalu terbahak!!

Ia telah lupa, lupa segala
Ketika semua kakinya
Perlahan tenggelam
Dalam lumpur hidup
Siap menenggelamkan!

FS, 09 November 2020

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun