Mohon tunggu...
Fatmi Sunarya
Fatmi Sunarya Mohon Tunggu... Penulis - Bukan Pujangga

Penulis Sederhana - Best in Fiction Kompasiana Award 2022- Kompasianer Teraktif 2020/2021/2022 - ^Puisi adalah suara sekaligus kaki bagi hati^

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Ruang Bahagia

13 Oktober 2020   08:52 Diperbarui: 13 Oktober 2020   11:09 299
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi sahabatnestle.co.id

Tralala tralili, kami bernyanyi
Dalam tembok yang membatasi
Hanya berteman televisi
Via gadget, dengan guru berinteraksi

Dunia kami, tak semanis dunia Bunda
Bermain hujan berlarian
Bermain pasir berlumuran
Mandi di sungai
Meniup serunai

Dunia kami, terkungkung dan terancam
Pedofil mengancam
Narkoba mengancam
Dunia kelam internet mengancam

Kembalikan dunia kami
Dunia penuh siraman mentari
Dunia bebas bermain dengan bunga matahari
Dunia tanpa ketakutan yang mengintimidasi

Kami adalah anak-anak harapan bangsa
Beri kami ruang bahagia
Lihatlah kami tersenyum memakai mahkota
Terbuat dari kanigara, tersemat di kepala

Fatmi Sunarya, 13 Oktober 2020


Kanigara : bunga matahari 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun