Destinasi wisata di Bandung Barat ini merupakan sumber air panas yang berasal dari aliran air belerang Gunung Tangkuban Perahu. Wisata Air Panas Nagrak ini tidak seperti pemandian air panas pada umumnya, kolam Air Panas Nagrak ini tepat  berada di aliran sungai yang kemudian dibendung, sehingga Anda dapat menikmati hangatnya air di dalamnya. Menikmati hangatnya air sembari menikmati keindahan alam akan menjadi perpaduan yang akan memanjakan Anda.
Nah, itulah 3 tempat wisata seru di Bandung Barat yang bisa dimasukan ke dalam daftar tempat wisata Anda di akhir pekan ataupun di masa libur panjang tiba bersama keluarga dan orang tercinta
Liburanyuk.co.id Wisata Indonesia.co.id Kulturnativ.com Orami.co.id
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H