Mohon tunggu...
Farras Aurellia Eka Damayanti
Farras Aurellia Eka Damayanti Mohon Tunggu... Lainnya - Content Writer

Seseorang yang sedang belajar dan ingin mengawali karirnya sebagai jurnalis, content writer dan editor

Selanjutnya

Tutup

Film

6 Rekomendasi Drakor Ju Ji Hoon yang Wajib Ditonton, Terbaru The Trauma Code: Heroes on Call

25 Januari 2025   11:16 Diperbarui: 25 Januari 2025   11:22 109
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Rekomendasi drakor populer aktor Ju Ji Hoon (Sumber Gambar: Instagram/@disneypluskr)

Aktor Ju Ji Hoon kembali menghiasi panggung layar kaca melalui serial drakor terbaru Netflix  bertema dunia medis bertajuk The Trauma Code: Heroes on Call.

Melalui drama The Trauma Code: Heroes on Call, Ju Ji Hoon akan memerankan peran utama bernama Baek Kang Hyuk, seorang ahli bedah trauma genius.

Ju Ji Hoon dikenal sebagai salah satu aktor ternama yang drama maupun filmnya selalu khusus dan populer baik di Korea maupun Asia.

Pada tahun 2024 dan 2025, aktor kelahiran tahun 1982 ini sukses membintangi empat drakor sekaligus dengan genre yang berbeda-beda.

Oleh karena itu, yuk simak beberapa rekomendasi drakor yang pernah dibintangi oleh Ju Ji Hoon yang wajib ditonton.

1. The Trauma Code: Heroes on Call
The Trauma Code: Heroes on Call ialah salah satu drakor terbaru Ju Ji Hoon berlatarkan dunia medis yang tayang di plarform Netflix.

Pada drama ini, ia berperan sebagai Baek Kang Hyuk yaitu ahli bedah trauma genius dan memiliki kepribadian yang berapi-api.

Menceritakan perjalanan seorang ahli traumatologi genius, Baek Kang Hyuk untuk menghidupkan kembali tim Perawatan Trauma Berat Rumah Sakit Universitas yang sudah tidak berfungsi.

Dalam menjalankan misinya, ia bersama dengan tim Trauma Perawatan Trauma Berat rela langsung terjun ke lapangan demi menyelamatkan banyak pasien.

2. Light Shop
Salah satu serial populer akhir tahun 2024 dengan menyajikan alur cerita penuh misteri di setiap epiosdenya sehingga para penonton semakin penasaran akan kisahnya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun