Seperti kita ketahui kematian Ashraf Sinclair (suami dari Bunga Citra lestari)
Karena serangan jantung tiba tiba menghebohkan dunia maya. Publik mengetahui bahwa almarhum Ashraf ini mempunyai pola hidup yang sehat dan sering berolahraga
Namun takdir berkata lain, pada pagi hari Selasa tanggal 18 Februari 2020 Â ia dikabarkan meninggal dunia. Ayah dari Noah Sinclair itu dimakamkan di Karawang.
Bisa dikatakan, Tidak memiliki gangguan kesehatan tidak ada riwayat penyakit kronis
Ada beberapa pendapat bahwa Ashraf Sinclair meninggal akibat serangan jantung yang diakibatkan karena Asam lambung naik sehingga jantungnya tidak berfungsi.
Lalu apa itu serangan jantung?
Dalam kondisi darurat dimana terjadi putus/penghentian aliran darah yang membawa oksigen kenjantung secara tiba tiba disebut serangan jantung.
Kondisi seperti itu dapat merusak otot jantung kita karena sudah tidak ada lagi asupan oksigen dan bisa berakhir kematian.
Ketika jantung mengalami gangguan baik pembuluh darah atau katup jantung nya karena kita punya resiko penyakit jantung atau bawaan lahir. Kita harus berhati hati agar tidak terjadi komplikasi penyakit lainnya akan muncul.
Komplikasi hadir ketika gangguan yang kita alami menambah peekerkamaban pwnyakit tertentu yang semakin parah lantas penyakit
Komplikasi yang akan timbul biasannya tekanan darah tinggi, kolesterol, dan asam lambung. Effek dari komplikasi tersebutlah yang sering mengakibatkan serangan jantung.
Upaya pencegahan penyakit atau mengurangi penyakit jantung agar tidak terlalu parah adalah melakukan perubahan gaya hidup yang sehat dan berada pada lingkungan yang sehat penuh oksigen. Bila anda seorang peroko demi jantung anda maka berhentilah merokok. Bila kelebihan berat badan berusaha untuk diet sehat dan berolahraga sedikit jangan terlalu keras ,jangan lupa memilih makanan sehat dan kurangi lemak dan konsultasi pada ahli giji.
Harapan saya mengenai penyakit jantung yang sudah meningkat di indonesia akan hadir sosialisai atau subsidi dari pemerintah tentang penyakit jantung dan ada upaya preventif melalui program kesehatan untuk menimalisir penyakit jantung.
Seiring dengan perkembangan teknologi khusus nya untuk menyakit jantung. Pihak rumah sakit sudah memiliki alat kesehatan untuk terapi maupun pengobatan Jantung. Jagalah jantung anda dan teruslah bersyukur jantung kita masih berdetak hingga saat ini.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H