Mohon tunggu...
Nabila Farah Afifah
Nabila Farah Afifah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Welcome!

Salam kenal ya! Silakan menikmati tulisanku. Harap maklum karena masih amatir.

Selanjutnya

Tutup

Film

Catat! 5 Film Thriller untuk Menemani Weekendmu

7 September 2023   14:48 Diperbarui: 7 September 2023   14:58 156
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Film. Sumber ilustrasi: PEXELS/Martin Lopez

Urutan terakhir ialah Last night in Soho. Film ini disutradai oleh Edgar Wright dan tayang pada tahun 2021 yang menceritakan tentang kisah hidup seorang remaja perempuan bernama Ellie Turner (Thomasin Mckenzie). Ellie sangat ingin mewujudkan mimpi menjadi desainer seperti mendiang ibunya dengan kuliah fahion of London. Ibunya meninggal bunuh diri ketika Ellie masih kecil. Kemudian Ellie berhasil kuliah disana dan tinggal di asrama. Namun, ia merasa tidak nyaman dengan kehadiran teman sekamarnya- Jocasta (Syvonne Karlsen).  Lalu, Ellie memutuskan untuk pindah dan menyewa sebuah kamar dari seorang perempuan tua- Collins (Diana Rigg). Kejadian aneh mulai terjadi saat ia tidur dan bangun dengan suasana London era 60’an. Dalam mimpinya, Ellie melihat perempuan cantik bernama Sandie (Anya Tyalor Joy). Mimpi yang dialaminya terasa sangat nyata karena Ellie pelan-pelan melihat kejadian demi kejadian yang menimpa Sandie. Sandie memiliki impian untuk menjadi bintang, tetapi Sandie harus mau memuaskan nafsu para lelaki. Puncak dari mimpi yang dilihat Ellie bahwa ia melihat Sandie yang berlumur darah. Misteri apa yang sebenarnya terjadi pada Sandie?.

Last Night in Soho memiliki alur cerita yang sedikit mirip namun tak serupa dengan The Call. Film ini cukup seru dan apik, terutama untuk penggambaran London era 60’an dari segi suasana yang terkesan vintage serta modern, fashion, dan musik yang cukup bisa kita nikmati dengan baik. Ditambah dengan para pemainnya yang cantik terutama Anya Taylor Joy (pemeran Sandie) yang membuat mata tak ingin berkedip ketika melihatnya. Ada sedikit plot twist di akhir cerita tetapi bisa dengan mudah ditebak, dan film ini mendapat rating yang cukup tinggi di IMDB yaitu 7,6/10. Last Night in Soho cocok ditonton bersama teman atau pasangan kalian.    

 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun