Mohon tunggu...
faqih alfadlil
faqih alfadlil Mohon Tunggu... Guru - Penyair Malam

Saya ingin menjadi orang yang bermanfaat bagi banyak orang.

Selanjutnya

Tutup

Book

Download Jujutsu Kaisen Season 2

29 Mei 2023   10:45 Diperbarui: 30 Mei 2023   20:04 682
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Semua orang tahu bagaimana Jujutsu Kaisen season pertama. Sangat seru dan bikin nagih. Petualangan Yuji Itadori dengan teman-teman membuat bulu kuduk merinding. Ditambah kekuatan super power dari sang guru, Gojo Satoru.

Telah dikabarkan bahwa anime Jujutsu Kaisen season kedua akan segera liris. Para penggemar tentunya sangat menantikan hal itu.  Sebab jarak kedua season sangatlah jauh. Padahal ceritanya masih banyak sekali tanda tanya.

Spoiler cerita dikabarkan sama seperti yang di manga. Di mana latar belakang akan kembali ke masa lalu saat Gojo Satoru dan Geto Suguru masih menjadi murid di sekolah. Keduanya adalah teman dekat dan selalu kompak.

Hingga akhirnya mereka berdua memiliki jalan yang berbeda. Jalan yang ditempuh Geto Suguru menjadi melenceng dari jalan yang benar. Sehingga Gojo pun tak segan untuk melawannya. Hanya saja keduanya memang tidak saling bunuh. Ikatan pertemanan keduanya memang sangat kuat.

Lalu pertarungan antara Gojo dengan ayah dari Fushiguro Megumi juga diperlihatkan. Ternyata klan Fushiguro sangatlah kuat. Namun Gojo Satoru bukanlah orang sembarangan. Sehingga dia berakhir dengan kemenangan.

Lalu cerita kembali ke era sekarang. Dimana Kenjaku yang masuk ke dalam otak Suguru berencana untuk mengurung Gojo Satoru. Berhasil. Penyihir terhebat di era ini telah tertangkap. Lalu dia menciptakan Culling Game. Dan semua teman-teman Itadori banyak yang tewas terbunuh.

Kemungkinan kalau tidak ada kendala anime Jujutsu Kaisen season kedua akan rilis tanghal 6 Juli 2023. Sehingga sebentar lagi teman-teman penggemar Jujutsu Kaisen bisa tersenyum manis menikmati petualangan Itadori Yuuji dan teman-teman.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Book Selengkapnya
Lihat Book Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun