Mohon tunggu...
Fanesa Oktavia
Fanesa Oktavia Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Ilmu Komunikasi UIN Sunan Kalijaga - 21107030005

Seorang perempuan pengagum malam dan semesta

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Rekomendasi Kue Kering Enak yang Cocok untuk Lebaran

24 April 2022   08:45 Diperbarui: 24 April 2022   08:49 805
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

sumber: cookpad.com
sumber: cookpad.com

Salah satu kue kering yang bercita rasa gurih lainnya adalah kue loyang. Kue loyang atau kembang goyang adalah salah satu panganan yang berbahan dasar tepung beras yang dicetak membentuk bunga atau pun pun bentuk lainnya dan digoreng di minyak panas dengan cara menggoyang - goyangkan cetakannya hingga renyah sempurna. 

Sebenarnya ada banyak jenis kue loyang, untuk kue loyang khas minang biasanya akan ditambahkan cabe giling ke dalam adonan sehingga memiliki cita rasa yang cenderung pedas gurih. Selain itu terdapat kue loyang yang manis karena ditambahkan gula di adonannya. Peminat kue loyang jenis ini juga banyak dan bahkan menjadi salah satu makanan yang wajib ada ketika lebaran tiba.

3. Kue nastar

sumber: dokpri
sumber: dokpri

Kue yang satu ini tentunya sudah tidak asing lagi. Kita dapat menemukan kue nastar di mana - mana dan bahkan bisa dibeli di online store maupun secara offline di outlet langsung. 

Kue yang bercita rasa manis yang diisi oleh selai nanas inu tentunya akan sangat enak bila disajikan bersama segelas sirup di hari raya. Kue ini merupakan salah satu primadona di antara kue lainnya yang bahkan menjadi pilihan utama di antara kue - kue lainnya.

4. Kue kentang

sumber: dokpri
sumber: dokpri

Sama halnya dengan kue bawang, kue ini juga berbahan dasar tepung terigu yang dicampur dengan adonan kentang. Bentuknya pun relatif sama namun memiliki cita rasa yang sedikit berbeda. 

Jika kue bawang bercita rasa gurih bawang yang ini akan memiliki rsa dominan kentang karena bahan yang digunakan. Kue ini juga termasuk kue yang jarang ditemui karena peminatnya tidak sebanyak kue yang lainnya. Namun soal rasa, kue ini tidak jauh berbeda dari kue yang lain.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun