Fenomena wabah Covid-19 yang berkembang di dunia dalam beberapa tahun terakhir sangat membawa penderitaan bagi umat manusia, hingga mengalami kematian. Tujuan dalam penulisan ini untuk menganalisis wabah covid-19 dalam pandangan Teodisi "Gottfreid Leibnis" yang berkaitan dengan persoalan kejahatan, keburukan dan penderitaan.
Adapun dua hal yang menyebabkan penderitaan yang di akibatkan wabah covid-19 ini, yaitu:
- Kebebasan manusia yang dapat menyebabkan varian baru dalam wabah covid-19, sehingga wabah virus ini dapat muncul dan berkembang.Â
- Ketidakmampuan manusia dalam menyempurnakan suatu ciptaan-Nya.
dampak keburukan yang lain dari wabah covid-19 ini ialah kehidupan sosial, yaitu manusia sangat sulit untuk berinteraksi secara langsung dengan orang lain. sehingga pemerintah setempat dan serta kebijakan yang dilakukan atas dasar kesepatakan bersama, membuat aturan sosial distancing dalam kehidupan sehari-hari. Hal ini sangat sulit sebab sejak dahulu manusia berinteraksi dengan orang lain adalah hal yang sangat utama dalam kehidupan sehari-hari.
Daftar Pustaka
https://id.m.wikipedia.org/wiki/Teodisi
https://journal3.uin-alauddin.ac.id/index.php/sls/article/view/34425
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H