Mohon tunggu...
Fajar Novriansyah
Fajar Novriansyah Mohon Tunggu... Administrasi - Pekerja biasa

Pekerja Purna Waktu Sebagai Staf Adminitrasi di Perusahaan Operator SPBU Swasta berlogo kerang kuning. Menikmati suka duka bertransportasi umum, Karena disetiap langkah kan ada jalan, dimana perjalanan kan temui banyak cerita. S1 Manajemen Universitas Terbuka 2014

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana Pilihan

Wilujeng Tepang Taun, Kuningan

1 September 2020   20:37 Diperbarui: 1 September 2020   20:30 80
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Fiksiana. Sumber ilustrasi: PEXELS/Dzenina Lukac

Aku merindukan berjalan pelan menyusuri jalan jalan yang kini berlapis beton , aspal dan konblok.

Ada beberapa petak sawah dan kali kecil yang harus disusuri.

Jalan setapak dari rumah ku ke tempat penjual Serabi. 

Ada banyak kenangan, ada banyak suka duka yang sebelumnya terekam dalam ingatan. 

Ya mungkin beberapa tersimpan dalam sudut hati yang biasa tetiba terbuka saat berkumpul reuni. 

Aku merindukan duduk sambil menunggu kue Serabi itu matang.

Menikmati proses saat adonan itu diaduk , saat sapu dari ikat padi di sapukan ke kuali gerabahnya.

Saat adonan itu ditumpahkan dengan drastis di atas kuali gerabah panas itu.

Aku nikmati sambil Siduru*) di depan tungku tungku panas di depan ku, dengan asap mengepul.

Aroma surabi matang saat tutup gerabah itu di buka dari kuali gerabah diatas tungku.

Harum dan membuat ku ngiler,

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun