Mohon tunggu...
fajar fajrin
fajar fajrin Mohon Tunggu... Wiraswasta - Penulis amatir

Saya seorang yang suka menulis kasus baru yang menarik dan juga mengkritisi berbagai hal

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Perbedaan Introvert dan Anti Sosial

23 April 2022   12:47 Diperbarui: 23 April 2022   16:13 128
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Saat sekarang ini tidak sedikit orang berasumsi bahwa introvert itu sama dengan anti sosial.

Jika anda duduk di tongkrongan atau melihat sosial media, tak jarang beberapa orang menyamakan dua hal ini. Menurut mereka yang berasumsi seperti diatas mengatakan bahwa introvert adalah orang yang penyendiri dan susah bergaul dan susah beradaptasi dengan lingkungan luar, dengan masyarakat sekitar. Kenyataannya kedua hal ini sangat jauh berbeda.

Introvert merupakan cara seseorang dalam menambah energinya, ada dua tipe orang dalam menambah energinya yaitu dengan menyendiri (introvert) mereka akan mendapatkan kebahagiaan atau kesenangan dan dengan cara berkumpul dengan keramaian energinya bertambah atau disebut ekstrovert.

Contoh sederhana yang dapat menggambarkan cara seorang introvert dalam menambah energinya seperti mendengarkan musik atau melakukan kesenangannya seperti bercocok tanam atau menghias ruangan. 

Sementara ekstrovert mengisi energinya tidak bisa dengan sendiri seperti itu, seorang ekstrovert akan berkumpul dengan temannya dalam mengisi energinya dan hal itu merupakan kesenangannya. Jadi seorang introvert maupun ekstrovert bisa saja bergaul dengan masyarakat luas.

Sementara anti sosial merupakan penyakit masyarakat, mereka akan mengurung diri dirumah dan tidak mempedulikan sistem sosialnya. 

Jadi udah tau kan perbedaan keduanya?

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun