Hari Raya Idul Fitri adalah hari kemenangan bagi Umat Muslim setelah melaksanakan puasa sebulan penuh di bulan suci Ramadan. Umat Muslim menyambut Hari Raya dengan suka cita, berbagai cara dilakukan untuk memeriahkan hari kemuliaan ini. Di setiap daerah pasti memiliki makanan khas masing-masing dalam menyambut Hari Raya, termasuk Aceh. Aceh memiliki makanan khas yang wajib ada di Hari Raya, yaitu Timphan.
Timphan adalah makanan/kue khas di Hari Raya, meskipun kue Timphan familiar, tak lengkap rasanya Hari Raya tanpa Timphan. Timphan adalah makanan yang di bungkus dengan daun pisang terbuat dari campuran tepung, pisang, santan dan garam. Untuk isiannya ada srikaya ataupun kelapa parut yang sudah diolah dengan gula.Â
Timphan sudah menjadi tradisi untuk menyambut Hari Raya.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI