Mengingat Konferensi malinoHari ini tanggal 26 juli. Ada bagian sejarah yang mestinya kita ingat sedikit mengenai konferensi malino. Sebelumnya saya akan memberi info bahwasanya malino adalah nama sebuah kota di Sulawesi Selatan.Â
Pada tahun 1946 tepatnya 26 juli, konferensi itu berakhir dalam jangka waktu 10 hari guna membahas rencana untuk membentuk Negara-negara yang berbentuk federasi di Indonesia. Pembagian ini hanya dilakukan dibagian timur saja. Konferensi ini terlaksana dengan adanya rapat langsung yang dipimpin oleh gubernur Jendral Hindia Belanda yaitu Van moo
Konferensi malino mengingatkan kembali sejarah yang hampir kita lupakan setelah revolusi nasional pada tahun 1945 sampai 1950. Usaha pihak asing untuk memecah persatuan dan kesatuan Negara ini masih saja bermunculan bahkan, sampai era reformasi tahun 1998 sampai sekarang.
Coba kita bayangkan jika ada Negara bagian timur seperti, Negara Indonesia timur, Negara sumatera timur, Negara pasundan, Negara Madura. Begitu cepatnya belanda membuat konferensi setelah gentingnya pemerintahan soekarno saat belum genapnya setahun Indonesia merdeka.
Kita hidup dimasa ini bukan berarti kita melupakan masa lalu.
Medan, 26 july 2017
Faisal Fahmi Marpaung
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H