Mohon tunggu...
faiqoh rohmiyati
faiqoh rohmiyati Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa/pelajar

be your self

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Jenis Foto Jurnalistik

11 November 2023   15:12 Diperbarui: 11 November 2023   15:15 105
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Model fashion show tunjukkan aksinya sebagai surprise di acara mahalini Malang(26/10/2023)by faiq

 Jenis jenis foto jurnalistik

1.Spot photo

spot photo adalah jenis foto mengenai suatu peristiwa yang terjadi pada saat itu juga atau spontan (tanpa perencanaan).

2. General news photo

Kegiatan rutin manaqiban masyarakat di yayasan dalailul Khoirot desa Grobogan (2/11/2023)by faiq
Kegiatan rutin manaqiban masyarakat di yayasan dalailul Khoirot desa Grobogan (2/11/2023)by faiq
Adalah jenis foto jurnalistik mengenai peristiwa yang telah direncanakan sebelumnya, dan jurnalis memang ingin meliput kejadian tersebut untuk pelaporan beritanya.

3. People in the news photo

Habib Alwi bin Abi Bakr Al muhdor bersama pengasuh yayasan dalailul Khoirot di acara haul Akbar (25/10/2023) by faiq
Habib Alwi bin Abi Bakr Al muhdor bersama pengasuh yayasan dalailul Khoirot di acara haul Akbar (25/10/2023) by faiq
Kategori foto jurnalistik ini merupakan foto yang dibuat untuk menggambarkan seseorang dengan profilnya masing-masing, seperti keunikan, kelucuan, ketokohan, atau lainnya

4. Daily life photo

Rewang wali murid di acara haul Akbar yayasan dalailul Khoirot (25/10/2023) by faiq
Rewang wali murid di acara haul Akbar yayasan dalailul Khoirot (25/10/2023) by faiq
Adalah foto tentang kehidupan atau aktivitas sehari-hari manusia yang mampu membangkitkan perasaan dan emosi khalayak. 

5.social and environment photo

Kegiatan rutin pembacaan surat an naba' selesai sholat magrib santri TPQ Al Masyitoh darul aly(10/11/2023) by faiq
Kegiatan rutin pembacaan surat an naba' selesai sholat magrib santri TPQ Al Masyitoh darul aly(10/11/2023) by faiq
Adalah hasil karya foto jurnalisitk yang menggambarkan kehidupan sosial masyarakat beserta lingkungannya. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun