Mohon tunggu...
Info dari Saya
Info dari Saya Mohon Tunggu... Programmer - Sedang Belajar Menulis

Tema nya bakal random tapi bakal banyak tentang Bola dan Entertainment

Selanjutnya

Tutup

Raket

Catat! Daftar Pertandingan 8 Besar BWF World Championship 2022

25 Agustus 2022   19:58 Diperbarui: 25 Agustus 2022   20:15 339
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Turnamen Kejuaraan Dunia BWF 2022 atau BWF World Championship 2022 di Tokyo, Jepang sekarang sudah mencapai babak 8 besar. Babak tersebut bakal dimulai dari pukul 8.00 WIB hingga sekitar pukul 18.00 WIB secara jadwal.

Pada hari itu laga tersebut memuat laga-laga di perempatfinal semua nomor. Terdapat 20 laga yang tersaji di 2 court yang ada.

Wakil Indonesia sendiri yang bakal memainkan laga pada babak 8 besar sebanyak 4 wakil di 2 nomor tersisa. Mereka adalah Ahsan/Hendra, dan Fajar/Rian dari Ganda Putra. Dan terakhir, Anthony Ginting, dan Jonathan Christie dari Tunggal Putra.

Dari 4 laga tersebut 2 laga akan diselenggarakan di court 1 dan 2. INews dan SPOTV sebagai penyelenggara penayangan BWC 2022 di Indonesia bakal menayangkan semua laga.

Berikut list pertandingan wakil Indonesia dan pertandingan lainnya yang akan dijalani pada babak 8 besar  :

Court 1 (Urutan 1-10) :
1. Chen/Jia vs Jongkolphan Rawinda
2. Ahsan/Hendra vs Arjun/Kapila
3. Aaron/Soh vs Choi/Seo
4. Nami/Shida vs Kim/Kong
5. Puttita/Sapsiree vs Zhang/Zheng
6. Loh Kean Yew vs Kunvalut Vitidsarn
7. Victor Axelsen vs Anthony Ginting
8. Busanan Ongbamrungphan vs Tai Tzu Ying
9. Goh/Lai vs Yuta/Arisa
10. Akane Yamaguchi vs Carolina Marin

Court 2 (Urutan 1-10)
1. Ben/Sean vs Fajar/Rian
2. Lee/Shin vs Mayu/Wakana
3. Rankireddy/Shetty vs Takuro/Yugo
4. Zhao Jun Peng vs H. S. Prannoy
5. Chou Tien Chen vs Jonathan Christie
6. Michelle Li vs Chen Yu Fei
7. Tang/Tse vs Mark/Isabel
8. Zheng/Huang vs Tan/Lai
9. An Se Young vs Han Yue
10. Wang/Huang vs Seo/Chae

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Raket Selengkapnya
Lihat Raket Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun