Mohon tunggu...
Evy Roslina
Evy Roslina Mohon Tunggu... Mahasiswa - Panggil saja evy

Jepara

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Penerjunan KKN Unisnu di Desa Demaan

24 Januari 2024   17:59 Diperbarui: 24 Januari 2024   18:12 52
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Jepara, Kompasiana-Penerjunan mahasiswa Kkn di desa demaan pada 16 Januari 2024, bertempat di balai kelurahan demaan.
Sejumlah empat belas mahasiswa dari program studi yang berbeda akan melaksanakan kuliah kerja nyata (KKN) selama empat puluh hari, terhitung sejak Selasa 16 Januari sampai dengan 26 februari 2024.

KKN ini merupakan bentuk pengabdian mahasiswa kepada masyarakat, sebelumnya para mahasiswa melakukan penerjunan KKN tingkat universitas dan dilaksanakan pada hari yang sama dan bertempat di Gedung MWCNU Tahunan.
Lalu didampingi ibu Luky Mudiarti selaku Dosen Pembimbing Lapangan melakukan penerjunan dan penyerahan tim Kkn Demaan kepada lurah demaan.

Penerjunan pun berlangsung dengan lancar dan diterima dengan baik oleh lurah dan para staff kelurahan demaan, dalam sambutanya lurah demaan Siswanto mengatakan menerima dan berharap tim KKN demaan dapat berkontribusi dan bisa menghidupkan kembali sesuatu yang hilang di masyarakat demaan, seperti kebersihan dll. "Terimakasih kami menerima tim KKN di Demaan ini, dan berharap dapat ikut berpartisipasi ketika ada acara-acara di kelurahan dan membantu masyarakat demaan". Imbuhnya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun