Mohon tunggu...
Rina Evi
Rina Evi Mohon Tunggu... -

"Dan nikmat Tuhanmu yang manakah yang kamu DUSTAKAN?"

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Pacar Idaman

22 Mei 2016   12:39 Diperbarui: 22 Mei 2016   13:03 16
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Uhuks..

hayooo... seperti apa pacar idaman kamu? Apakah dia yang gantengnya selevel Lee Minho? Atau yang banyak duit?

Jangan jangan mendambakan cowok seperti yang ada di film-film Korea? *eh. Dimana cowok ganteng dan kaya itu suka sama cewek yang status dunianya lebih rendah dari segi harta, misalnya.. hehehe. Jangan ketipu deh!! mana ada di film dunia NYATA kita? Itu kan Cuma film, drama, bo’ongan kali.. hehehe :D

Orang yang jadi pacar idaman itu harus baik agamannya, rajin shalat ke masjid, penuh tanggung jawab, penyayang... dan intinya, dia yang takut sama Tuhannya, Allah J

Kalau doi takut sama Allah, pasti dia adalah pasangan yang cocok untuk dijadikan pacar idaman kita kelak. Didalam Islam ada pacaran, tetapi setelah akad, kalau belum akad ya gak ada. Islam kan mengatur segala sisi kehidupan, bukan untuk mengekang, tapi untuk kebaikan umat Islam itu sendiri.

Kata dosen saya, “kalau bukan hak kita, JANGAN!!!” Maksudnya, ketika kita belum dipertemukan dengan jodoh kita alias kita belum menikah... ya udah, kita puasa aja solusinya.. apa hubungannya? Hehehe ada pokoknya J

Gak usah menikmati jodoh orang lain. emang kita mau, jodoh kita atau hak kita dinikmati orang lain??? So, kita juga harus menjaga diri, jodoh kita juga akan menjaga diri. PASTI. InsyaAllah

Jaga dia, siapapun namanya... Allah akan menghadirkan nya, kok. Dengan orang yang tepat dan disaat waktu yang tepat juga. Jodoh itu tidak akan tertukar kawan.

Dia akan datang bukan dengan membawa bunga mawar, sebatang coklat, apalagi hanya bermodal kata “I Love You”. Akan tetapi, dia akan datang bersama keluarganya untuk meminta keluargamu untuk merestuinya menikahimu.hehehe.. keren, kan?

Itulah pacar idaman, ia yang berani bertanggungjawab dengan fitrahnya sebagai pengagum mu..*eh.. ia memilih cara yang sudah Allah pilihkan dengan cara menikahimu, karena ia takut pada Allah.

Mau pacar idaman? Yuk, langsung menikah saja.. :D

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun