[caption id="attachment_359681" align="aligncenter" width="403" caption="Briefing oleh State Department saat lampu mati (Foto: Istimewa)"][/caption]
Biasanya mati lampu di Amerika Serikat terjadi karena bencana alam, angin kencang, gempa atau badai. Hari ini (7 April 2015, Selasa malam WIB), lampu di Gedung Putih dan beberapa kantor pemerintah mati, karena letusan kecil di stasiun transfer, pembangkit listrik yang berlokasi di Selatan Maryland.
Sebagian rumah masyarakat dan kantor bisnis di Washington DC juga mati. Sebab sebab “letusan” sedang diselidiki oleh Departemen Homeland Security.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H