Mohon tunggu...
Catatan

Dimanakah Hak Ku???

19 April 2015   22:32 Diperbarui: 17 Juni 2015   07:54 21
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Ini hanya sekilas tentang kisah pilu di tanah anarki ini, tanahku Indonesia. Tanah yang kaya akan ragam budaya, suku bangsa maupun bahasa. Selain kaya akan itu semua, bangsa ini juga kaya akan status dan peran yang dimiliki setiap masyarakat bangsa Indonesia sehingga menimbulkan stratifikasi maupun diferensiasi yang sangat tampak dimata semua masyarakat Indonesia.
dapat kita rasakan dan kita lihat, produk hukum yang berlaku di Negara ini, banyak kita lihat dan kita dengar ketidakadilan hukum di negara ini. seakan-akan produk hukum hanya berlaku bagi orang yang buta akan hukum dan masyarakat awam yang tidak mengerti apa itu hukum. hukum bisa dibeli oleh kaum elite yang bermasalah dengan hukum, dengan berbagai cara para kaum elite yang berkuasa bisa membeli hukum yang akan dilimpahkan kepada kaum elite tersebut.
negara hukum katanya, hukum yang adil tidak berlaku disini. dapat kita lihat contohnya ketika seorang Nenek yang disangka mencuri kayu dapat hukuman yang lebih berat dibandingkan dengan seorang penguasa yang mencuri uang rakyat hanya mendapatkan hukuman ringan saja, sungguh sebuah ironi tersendiri, dimanakah keadilan itu??? dimanakah Hak ku sebagai Masyarakat Indonesia??? Hak yang seharusnya dimiliki dan diatur oleh Undang-Undang.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun