Mohon tunggu...
etica
etica Mohon Tunggu... Lainnya - author, supermom

Hanya seorang ibu rumah tangga dengan lima anak, yang menyukai dunia kepenulisan.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Sakit

23 Februari 2024   13:43 Diperbarui: 23 Februari 2024   14:01 85
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Resah raga tak sanggup melawan

Saat sakit menyapa, kawan

Lemah lunglai tak terasa nikmat

Sekejap merintih sekejap tertidur

Pasrahkan raga saat nyeri menyerang

Olah nafas bantu redakan kesakitan

Jika sakit datang tak seorang pun riang

Hanya ingin rebahan seharian

Jalan tertatih berpegangan tiang

Upayakan sembuh ke dokter tujuan

Tempat ikhtiar tersumpah jabatan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun