Mohon tunggu...
Estria
Estria Mohon Tunggu... Lainnya - Calon penulis

Suka nonton nadia omara dan hirotada

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Buat Maba! Barang Ini Wajib Kamu Bawa ke Kos

12 Juni 2024   12:13 Diperbarui: 12 Juni 2024   13:48 57
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Lyfe. Sumber ilustrasi: FREEPIK/8photo

Memulai hidup mandiri dengan tinggal jauh dari orang tua di kosan merupakan sebuah transisi yang menyenangkan dan menantang. Sebagai maba aka mahasiswa baru ataupun pekerja hidup sendiri di luar kota tentu butuh persiapan yang matang. Bukan hanya kesiapan mental berjauhan dari sanak saudara tapi juga persiapan barang barang yang akan kamu bawa , sangatlah penting demi kelancaran dan kenyamanan selama ngekos. Berikut daftar barang yang wajib kamu persiapan saat ngekos :

1. Perlengkapan Tidur

* kasur, bantal, guling, dan selimut:

Selimut, bantal, atau guling kesayanganmu wajib kamu bawa! Supaya kamu tidur nyenyak. Untuk kasur kamu bisa mencari kos yang sudah ada isian kasur, lemari, dan meja. Kalau kamu dapat kamar kosongan kasur bisa kamu beli di toko perlengkapan rumah di kotamu, atau minta saja sama pemilik kos untuk membelikan biasanya harga sewa akan lebih mahal sedikit dari harga awal. 

* sprei, sarung bantal dan guling :

Pilih sprei, sarung bantal - guling dengan bahan yang adem dan mudah dicuci. Bawa 2 atau lebih untuk ganti dan lebih higienis.


2. Perlengkapan Mandi

* handuk, bawa handuk untuk mandi dan cuci muka. Sebaiknya kamu bawa beberapa untuk berjaga jaga.

* sabun mandi, shampo, kondisioner, pastikan bawa yang biasa kamu pakai. Kalau lupa bisa beli di toko samping kos mu ya . 

* sikat gigi dan pasta gigi, ini wajib kamu bawa untuk tetap memastikan kondisi mulut mu sehat.

* deodorant dan rangkaian skincare & body care, jangan sampai ke skip barang ini ya, untuk memastikan kamu tidak bau badan. Rangkaian skincare juga penting untuk membuat kulit mu bersih dan sehat. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun