Mohon tunggu...
Erwin Tanjung
Erwin Tanjung Mohon Tunggu... Guru - Pengamat sosial,pendidikan

- Alumni IKIP Medan 1991 - Penggiat Sosial -

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Pejuang Tanggu KRI Nanggala-402

27 April 2021   00:07 Diperbarui: 27 April 2021   00:23 41
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Kini mereka kembali
menemui Tuhan-Nya
Dalam hening dinginnya samudra

53 Pejuang tangguh
Berbaris tegak menatap
Sang Komandan
Pemilik dan Penguasa Samudra
Menanti perintah

53 Pejuang tangguh
Kini tersenyum
Tlah usai tugas yang diemban
Mengawal laut biru
untuk membawa kemenangan

53 Pejuang Tangguh Jalesu
Kini tegak tegap menatap Samudra
Berdiri bersama dengan gagah
lengkap dengan seragam kehormatan
Mengumandangkan Jayamahe
Pengawal abadi sang Samudra

( Selamat jalan 53 pejuang tangguh Samudra. Dalam bait doa kumohonkan semoga Pemilik dan Penguasa Samudra memberikan kalian keabadian kebahagiaan. Selamat jalan. JALESVEVA JAYAMAHE )

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun