Mohon tunggu...
Ericca Rosalia
Ericca Rosalia Mohon Tunggu... -

Orang biasa dengan orang tua yang luar biasa

Selanjutnya

Tutup

Vox Pop

Hukum yang Tidak Adil: Tiga Pelanggaran dalam Penyelidikan Kasus JIS

7 Desember 2015   18:01 Diperbarui: 7 Desember 2015   18:22 521
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pelanggaran ketiga adalah tidak terlindunginya kepentingan anak. Koordinator Kontras Haris Azhar menilai, kasus ini telah merampas hak korban sebagai anak. Apalagi kasus itu cenderung dipaksakan, seolah-olah benar terjadi tindak pidana pelecehan seksual anak. Menurutnya, dalam kasus JIS ini pihak yang paling dirugikan adalah kepentingan anak. Adanya sentimen "emosi publik" yang dibangun oleh opini media massa yang selalu memojokkan pelaku menunjukkan kesal tidak netral dan independen. Begitu juga aparat penegak hukum serta hakim yang terlihat sangat memaksakan kasus.

Melihat beberapa dugaan pelanggaran ini, terlihat jelas bahwa kasus JIS semakin kabur dan sarat akan rekayasa. Dugaan pelanggaran ini juga dapat mengakibatkan turunnya citra penegak hukum yang tidak dapat menjalankan tujuan hukum yang sebenarnya, yaitu keadilan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Vox Pop Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun