Mohon tunggu...
Ernando BastioPutra
Ernando BastioPutra Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa

Mahasiswa yang senang rebahan tapi ingin tetap produktif

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Pembelajaran Daring "Untung atau Buntung?"

18 April 2021   13:24 Diperbarui: 18 April 2021   13:33 242
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

Tahun 2021 merupakan tahun kedua kita semua merasakan pandemi wabah covid 19 di Indonesia. Hal itu membuat Indonesia harus mengalami karantina dan penyesuaian terhadap keadaan yang baru yang bias akita kenal dengan “new normal”. Situasi yang baru ini menuntut kita semua untuk lebih menerima dan mengerti bahwasannya wabah ini wabah yang mungkin tidak akan mudah hilang peryataan ini diperkuat oleh pernyataan Presiden Joko Widodo yang dimuat di laman Tempo.co

“"Sekali lagi kita berdampingan hidup dengan Covid.  yang penting masyarakat produktif dan aman dari Covid," tutur Jokowi dalam maklumat resminya di Istana Merdeka, Jakarta, Jumat, 15 Mei 2020.”[1]

 

Selanjutnya, sejak saat itu berbagai upaya dilakukan pemerintahan Indonesia dalam upaya melawan covid 19 yakni pemberlakuan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB), menerapkan 3M (Menggunakan masker, mencuci tangan, dan menjaga jarak), dan mengkampanyekan slogan “#dirumahaja”.

 

            Selama masa karantina para pelajar dan mahasiswa di seluruh tanah air harus menelan kenyataan yang pahit bahwa kegiatan pembelajaran di sekolah sementara waktu harus ditiadakan dengan begitu mereka harus melakukan semua itu melalui pembelajaran jarak jauh. Pembelajaran jarak jauh memang salah satu solusi di situasi pandemi seperti saat ini. Tetapi, pembelajaran jarak jauh belum efektif dan efisien karena pembelajaran yang seperti ini bisa memberikan dampak yang positif maupun negatif untuk berbagai aspek yang ada di dalamnya khususnya orang-orang yang terlibat di dalam pembelajaran daring.

 

Pembelajaran Daring dan Pemanfaatan Gawai

 

Dalam sebuah pembelajaran daring gawai adalah salah satu komponen terpenting. Karena selain menjadi alat komunikasi dan media hiburan gawai juga bisa menjadi sarana pembelajaran jarak jauh. Fungsi dari gawai ini dapat berjalan optimal jika dibantu dengan adanya ketersediaan paket internet sebagai sarana penunjang pembelajaran. Paket internet dapat kita peroleh dari berbagai penyedia layananan yang ada.

 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun