Berbagai dampak negatif bullying bagi kesehatan mental, mengenai tentang bullying yang akan melukai psikis seseorang. Kebanyakan mereka yang menjadi korban bullyan adalah anak-anak remaja di sekolah dan yang lebih miris lagi banyak yang membiarkan mereka di bully tanpa di perdulikan dan tidak menegur pelaku pembullyan dengan hal ini sangat berbahaya karena akan timbul berbagai dampak buruk untuk mental seseorang, di antaranya sebagai berikut ini.
1. TIDAK PERCAYA DIRI
Berbagai dampak negatif bullying bagi kesehatan mental, merupakan suatu perihal yang tidak baik untuk psikis manusia bahkan berdampak buruk pada jiwa. Salah satu dampak negatif adalah tidak percaya diri, ketika seseorang yang menjadi korban bullying berada di lingkungan yang baru diri nya akan merasa canggung dan ketakutan ketika berada di sebuah lingkungan tersebut.Â
Sangat berdampak pada psikis nya sehingga sulit berbaur dengan orang lain dan merasa tidak percaya diri. Ada rasa ketakutan di dalam diri seseorang karena dampak negatif bullying yang masih terbawa di ingatan nya.
2. MENYEBABKAN GANGGUAN MENTAL
Berbagai dampak negatif bullying bagi kesehatan mental, yakni menimbulkan berbagai perkara dalam ingatan manusia yang mengalami pembullyan di masa lalu. Salah satu nya menyebabkan gangguan mental seperti depresi, gangguan kecemasan, merasa sedih ketika mengingat ketika diri nya di bully bahkan merasa sangat kesepian.
Sehingga mengalami kerusakan pada mental orang tersebut. Jika di biarkan akan menimbulkan masalah dan yang lebih parah menyebabkan kematian karena timbul rasa capek, lelah dan letih pada batin dan jiwa seseorang.Â
3. PIKIRAN UNTUK BUNUH DIRI
Berbagai dampak negatif bullying bagi kesehatan mental, adalah dengan muncul nya kerusakan psikis manusia yang menjadi korban bully. Berdampak buruk salah satu dampak nya mempunyai pikiran untuk bunuh diri, di sebabkan karena tidak kuat menahan rasa sakit di dalam batin bahkan tidak sanggup menampung semua masalah yang menyebabkan jiwa nya terdorong untuk melakukan bunuh diri.
Di antara banyak nya orang mengabaikan dan menganggap remeh pada mental seseorang ketika pembullyan itu terjadi sehingga mereka tidak perduli dengan dampak buruk untuk nya. Termasuk dengan adanya kematian karena jiwa nya sakit dan rusak sehingga melakukan bunuh diri.Â
4. SOSIALISASI TERGANGGUÂ