Tepat di awal Bulan Agustus, Sabtu 1 Agustus 2015 Ikatan Keluarga SMA Negeri 10 Pekanbaru Angkatan 1998 menggelar kegiatan bhakti sosial ke Panti Asuhan Fajar Harapan. Kegiatan ini bertajuk Berbuat Berbagi dan Berkarya. Ini merupakan kegiatan pertama dan awal yang dilakuka oleh Alumni SMAN 10 pekanbaru angkatan 1998, dan berharap kedepannya akan ada aksi lainnya yang lebih ramai dan besar harapan dapat merangkul alumni angkatan lainnya dan juga pihak sekolah tentunya, Kegiatan ini awalnya hanya sekedar kumpul, tapi kemudian diarahkan menjadi kegiatan positif. Â Kegiatan ini diinisiasi saat berkumpul bersama idul fitri. Â Â Â Â Â
Â
Â
Pengasuh Panti Asuhan Fajar Harapan H.Zayid Bakri yang akrab disapa Pak Haji mengaku cukup senang dan sangat terbantu dengan donasi dari Alumni SMAN 10 pekanbaru Angkatan 1998. "Bantuan yang diberikan Alumni SMAN 10 Pekanbaru Angkatan 1998 ini sangat bermanfaat bagi kami di sini. Semoga adek adek Alumni SMAN 10 Pekanbaru semakin kompak dan sukses, kata Pak Haji.Â
           Â
Â
Usai menyerahkan bantuan secara simbolis oleh Ikatan keluarga Alumni SMAN 10 Pekanbaru Angkatan 1998 diakhiri dengan foto bersama anak panti asuhan.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H