Mohon tunggu...
Erikca Nur Adhelia
Erikca Nur Adhelia Mohon Tunggu... Mahasiswa - Pencinta Kata-kata

Berimajinasi Lewat Tulisan

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Udah Buat Konten Segala Cara, Tapi Belum Juga Ada yang Naik? Ini Waktunya untuk Mencoba Copywriting yang Berbeda

25 April 2024   19:00 Diperbarui: 25 April 2024   19:03 241
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Image by istockphoto.com

Nomor 3 Kurangnya Interaksi

Kamu udah konsisten buat konten tapi lupa interaksi sama audience kamu itu sama aja. Sama kaya kamu menjalin hubungan butuh berinteraksi, misal doi kamu ga bales chat kamu nyariin enggak? sama dengan bermedia sosial kalo kamu mau follower dan view kamu naik jalin hubungan yang baik sama audience kamu. 

Nahh itu dia yang biasa nya penyebab umum konten kamu sepi, terus ada strategi lain lagi ga? Ada dong, salah satu nya kamu bisa memanfaatkan kekuatan dari “Copywriting”.

Yang belum tahu apa itu copywriting sederhana nya seni menulis kata-kata yang menarik, membangkitkan emosi, dan mendorong orang untuk mengambil tindakan.

Image by istockphoto.com
Image by istockphoto.com

Kenapa copywriting itu penting?

Kamu pernah dengar kata ini “Harga Bintang Lima Harga Kaki Lima” nahh itu termasuk Copywriting. Dari kata-kata tersebut konsumen mudah mengingatnya, dan pesan yang ingin di sampaikan pun jelas yaiu kualitas terjangkau. Jadi copywriting penting tuh simple aja agar konsumen ingat dengan brand kita, itu aja.

Ini dia formula copywriting yang berbeda dari yang lain:

#1 Storytelling

Pada dasarnya manusia adalah makhluk yang menyukai cerita, hal tersebut di adaptasikan ke dalam marketing tujuannya menyampaikan pesan dengan cara menyentuh perasaan dan mengelolah informasi menjadi emosi.

Contohnya yaitu Gojek “#PastiAdaJalan”

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun