Mohon tunggu...
Erika Susanti
Erika Susanti Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa/Universitas Negeri Medan

Seorang Mahasiswa dari jurusan Ilmu Keolahragaan yang menyukai sastra, karena menurutnya sastra adalah seni kehidupan. Memiliki hobi berolahraga dan membaca novel. Segala jenis olahraga yang berhubungan dengan bola besar dan bola kecil serta novel dengan genre self improvement adalah favoritnya.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Modul Nusantara: Membangkitkan Nilai Kebudayaan Melalui Kunjungan Vihara Vipassa Graha

19 Oktober 2022   20:10 Diperbarui: 19 Oktober 2022   20:15 83
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Melalui program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM), mahasiswa Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) Inbound UPI berkunjung ke Vihara Vipassana Graha tepatnya di kota Bandung.

Vihara Vipassana Graha adalah pusat meditasi bagi umat beragama Buddha. Tempat beribadah ini juga termasuk ke dalam wisata yang non buddhist juga dapat berkunjung disini. Dengan gaya bangunan yang menarik ditambah hawa yang dingin nan sejuk membuat siapapun tidak menyesal karena sudah berkunjung di vihara ini.

Seperti halnya tempat ibadah pada umumnya, ketika memasuki Vihara Vipassana kita diharuskan berpakaian rapi dan sopan tidak diperkenankan menggunakan celana atau rok pendek, serta melepas alas kaki ketika hendak memasuki beberapa bangunan. 

Ciri khas bangunan ini ialah 2 patung gajah putih yang mengusung Wheel of Dhamma dan yang lebih menarik lagi adalah gedung Dhammasalah 10.000 Buddha. Dinamakan seperti itu karena dalam gedung tersebut terdapat 10.000 patung buddha yang di dapat dari para donatur.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun