Bisa icip icip makanan khas daerah, suatu kebahagiaan tersendiri dan kesempatan emas mengeksplorasi kuliner dan kreasi masakan baru!Â
Memang ketika soal makanan bagi jumlah orang adalah suatu hal yang menyenangkan apalagi bisa dilakukan sembari travelling ataupun jalan-jalan ke suatu tempat tertenu.
tidak bisa dipungkiri bahwa mengingat pada saat bulan Ramadan kemarin berbagai kuliner-kuliner dijajakan untuk memenuhi kebutuhan orang-orang yang berpuasa.
Ada yang membeli berbagai lauk pauk berkuah, maupun gorengan nasi, hingga menu yang manis-manis seperti kolak es dan lain sebagainya.Â
namun tidak hanya itu saja bahwa jejak kuliner juga bisa didapatkan pada saat berkunjung pada suatu daerah yang jarang untuk bisa ke sana dan menyambangi kuliner kuliner unik dan menarik yang bisa dicoba pada saat berkunjung ke sana.Â
namun perlu digaris bawahi bahwa setiap daerah mempunyai kuliner tertentu yang juga bisa menjadi destinasi menarik ketika Mengisi waktu liburan sebelum kembali melakukan aktivitas seperti biasanya.Â
Namun ada beberapa hal yang pasti menjadi suatu Kerinduan ketika menjelajah ke sana titik diantaranya adalah
1. Makanan khas Daerah Tersebut
Dengan makanan pasti berhubungan dengan kuliner-kuliner yang wajib dicoba ketika mengunjungi suatu daerah yang berada mungkin jauh dari tempat tinggal kita maupun di luar kota.
tidak jarang kita bisa meluangkan waktu untuk icip-icip makanan-makanan tertentu yang bisa menjadi referensi dan pengobat rindu ketika di daerah asal tidak bisa mencicipi makanan tersebut.Â