Mohon tunggu...
Eric Fernando
Eric Fernando Mohon Tunggu... Asisten Pribadi - Penulis Lepas Biasa

Penulis Lepas Biasa

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Perwases Berbagi Kasih dengan Ratusan Masyarakat Pra-Sejahtera

7 Juni 2019   08:49 Diperbarui: 7 Juni 2019   08:56 20
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Di momen Idul Fitri 1440H (2019) Perkumpulan Warga Se-Kalbar (PERWASES) melalui Pengurus Perwases Perwakilan Sebangkau, Perwakilan Sebatuan, Perwakilan Jelutung dan Perwakilan Singkawang mengunjungi ratusan masyarakat pra-sejahtera yang kurang beruntung.

Selain bersilaturahmi dan membawa bingkisan sebagai tanda kasih serta bekal bagi masyarakat yang diharapkan dapat turut merasakan suasana lebaran yang penuh kemenangan.

Adapun dana untuk bingkisan lebaran tahun ini bersumber dari partisipasi/donasi para donatur yang sebagian besar ada di whatsapp group Perwases. Selain itu juga bersumber dari surplus dana acara Pelantikan DKP3  Perwases tanggal 10 Nopember 2018 yang lalu.

Perwases akan senantiasa konsisten sesuai Visi & Misi serta AD ART, diantaranya: semata-mata hanya Organisasi Sosial Nirlaba, Independen, Tidak Berpolitik & Non Partisipan, Tidak mengeklusifkan diri dalam unsur SARA tertentu (Perwases multisara dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika, Pancasila dan NKRI).

PERWASES juga konsisten Tidak mengadakan acara seremonial perayaan, Tidak membatasi asal usul daerah asal keanggotaan. Perwases Indonesia akan tetap dalam keunikan tersendiri sesuai ketentuan perundangan yang berlaku di NKRI.

Selain itu, Laporan pertanggungjawaban keuangan dan laporan pelaksanaan kegiatan telah disampaikan setelah bakti sosial ini selesai dilaksanakan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun