Mohon tunggu...
Eny DArief
Eny DArief Mohon Tunggu... Lainnya - An ordinary woman

Halloo, apa kabar?

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana Pilihan

Lorong Waktu

27 Desember 2018   13:29 Diperbarui: 27 Desember 2018   13:36 134
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber photo : courtesy of Tropenmuseum of the Royal Tropical Institute (KIT

Aku berada disebuah jalan yang asing, udara segar langsung mengisi paru-paruku,

Kupejamkan mata sesaat, meresapi tenteramnya udara yang menyentuh kulit dan rambutku

Dan ketika kubuka mata, pertama kali yang kulihat adalah patung kecil diujung jalan tepat diatas jembatan yang membentang diatas sebuah sungai.

Ada pohon-pohon besar disisi-sisi jalan, bangunan-bangunan antik khas Eropah

Rel kereta berukuran lebih kecil, berada ditengah jalan.

Jalan ini begitu lenggang, rimbun banyak pepohonan dan terlihat luas.

Aku berlari kecil kearah ujung jalan ini, kemudian aku berdiri tepat dibawah patung kecil ditengah jembatan ini, melihat kebawah jembatan.

Sumber photo : https://www.picruby.com
Sumber photo : https://www.picruby.com
Gemericik air sungai jernih ditingkahi dengan suara gadis-gadis cantik ber perahu dengan gaun-gaun indah dan berpayung cantik.

Perlahan aku mengenali daerah ini ...

Adakah patung kecil dewa Hermes serupa ditempat lain?

Ini HARMONI !

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun