Mohon tunggu...
Endria shari
Endria shari Mohon Tunggu... -

seseorang yang mencintai Indonesia dengan cara sederhana yang saya bisa

Selanjutnya

Tutup

Travel Story

Perjalanan Mencari Kitab Suci ke Vihara Buddha Dharma & 8 Pho Sat

27 Oktober 2014   17:16 Diperbarui: 17 Juni 2015   19:34 599
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Setelah ambil foto, kami menyempatkan diri untuk minum di warung depan, aku engga nyangka kalau ada Vihara di tempat yang lumayan panas, biasanya Vihara ada di bagian atas dengan angin yang sepoi-sepoi. Mungkin agar mudah dijangkau oleh masyarakat ya, jadi terletak di dalam kampung seperti ini, tapi masih untung ada pohon-pohon yang sedikit menyejukkan kami.

Sejenak aku berfikir, bila patung sebesar ini teretak di Thailand atau Sri Lanka, maka akan banyak orang di luar negeri itu yang tahu, tapi apabila patung sebesar ini ada di Bogor, mungkinkan orang luar negeri akan tau? Hmmm, padahal dari aku mencoba ngobrol dengan orang Bogor sendiri mereka masih ada yang tidak tau tentang keberadaan patung ini. Sedih.

Kami pun pulang mengingat hari sudah sore, langsung pulang ke Jakarta, karena sudah tidak sempat lagi ke Kebun Raya Bogor, pulangnya kami memutuskan naik ojeg hehehe. kapok jalan kaki. Kami pun naik di dua ojeg yang terpisah dengan waktu tempuh yang jauh berbeda, karena begitu aku naik aku langsung kotbah dulu kalau aku takut naik motor, apalagi pakai rok begini, jadi jangan ngebut ya mas, dan bla bla bla. Dan mas yang baik itu pun menuruti kata-kataku, mengantarku dengan laju yang sangat pelan hahahhaha. Orang Bogor emang baik baik deh.


[caption id="attachment_350081" align="alignnone" width="300" caption=""]

14143793531483130127
14143793531483130127
[/caption]


[caption id="attachment_350082" align="alignnone" width="300" caption=""]

14143794022080165628
14143794022080165628
[/caption]


[caption id="attachment_350083" align="alignnone" width="300" caption=""]

1414379460192006186
1414379460192006186
[/caption]


[caption id="attachment_350085" align="alignnone" width="300" caption=""]

14143795171635568991
14143795171635568991
[/caption]


[caption id="attachment_350086" align="alignnone" width="300" caption=""]

14143796691974860458
14143796691974860458
[/caption]


[caption id="attachment_350087" align="alignnone" width="300" caption=""]

14143797411477553384
14143797411477553384
[/caption]

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun