Mohon tunggu...
Endah Marjoen
Endah Marjoen Mohon Tunggu... Arkeolog dan Penggiat Budaya Kreatif (Komunitas Luar Kotak) -

Arkeolog UI

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Puisi | Tempat Kelahiran Sebatas Kenangan

15 Juni 2018   18:31 Diperbarui: 15 Juni 2018   18:40 1320
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bukan aku tak mau hadir ke tempatmu
tapi ku tak tahu
kemana aku harus singgah?
dan siapa yang akan kusambangi?

Aku hanya bisa mengenang
sebuah rumah dengan teras dan undakan
di halaman depan
dan berada di sudut jalan

Setiap pagi aku menanti
para taruna tampan berangkat
mengunakan truk dengan terpal hijau
begitu gagah berwibawa

Tangan mungilku melambai-lambai
berharap mendapat perhatian mereka
dan dibalas dengan senyuman
juga lambaian tangan

Di suatu tempat
di kota Magelang
aku merajut kenangan indah
masa kecilku puluhan tahun lalu

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun