Yang paling melelahkan bukan gagal berkali-kali atau kecewa tiada henti
Yang paling melelahkan bukan diremehkanÂ
Yang paling melelahkan bukan omongan yang diabaikan
Yang paling melelahkan bukan karena dikhianti teman sendiri
Yang paling melelahkan bukan jalan kaki sendiri dibawah sinar matahariÂ
Yang paling melelahkan bukan pengangguran
Yang paling melelahkan ialah bangun pagi tanpa tujuan
Yang paling melelahkan dan meresahkan ialah hidup tak punya impian
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI