Dahulu kau bilang akulah Dewi Fortunamu
Dahulu kau bilang akulah Dewi ratumu
Akulah bulanmu, akulah bintangmu
Akulah segalanya bagimu
Tapi setelah aku nyaman di sampingmu
Kenapa kau tinggalkan aku
Kau datang membawa wangi
Lalu kau pergi tanpa permisi
Kau tinggalkan aku saat terpikat denganmu
Lalu kau mencari Dewi yang lain
Engkau hinggap di bunga lain
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!