Mohon tunggu...
Ellaa
Ellaa Mohon Tunggu... Mahasiswa - Murid

Hobi : Gambar n Nyanyi

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Tanaman Anting Putri

17 Agustus 2024   20:13 Diperbarui: 17 Agustus 2024   20:53 52
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Alam dan Teknologi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Anthony

Tanaman anting putri

Tanaman Anting putri di Indonesia biasa dikenal dengan nama Melati Air / Melati Hitam. Nama latin tanaman Anting Putri adalah Wrightia religiosa.Tanaman Anting Putri biasa ditemukan di Asia Tenggara. Tanaman Anting Putri termasuk ke spesies pohon dalam keluarga Apocynaceae. Tanaman Anting Putri juga terkenal dengan aroma bunganya yang wangi seperti aroma Melati. Umumnya tanaman Anting Putri sering dijadikan sebagai tanaman hias.

Jenis akar tanaman anting putri adalah akar serabut. Permukaan akar tanaman ini halus dan berwarna abu abu, memberikan kesan yang rapi dan serasi dengan karakteristik umum tanaman. Akar permukaan yang kuat memberikan dukungan yang struktual yang dibutuhkan untuk tanaman anting putri. Akar anting putri bisa diatur dengan cermat agar bisa mencapai bentuk dan tampilan yang diinginkan.

Tinggi tanaman Anting Putri sekitar 100-170 cm. Tanaman anting Putri biasanya memiliki batang berbentuk kayu dengan karakteristik Semak atau pohon kecil. Batang dapat dibentuk sehingga menjadi pilihan sebagai tanaman bonsai. Tanaman ini memiliki berbagai macam batang seperti anting putri batang putih dan batang hitam.

Bentuk daunnya seperti lanset/ oval dengan ujung yang meruncing. Daunnya berstruktur hampir tidak berdaun. Daun dari bung aini berwarna hijau muda dan pinggirannya berwarna putih . Daun ini memiliki lebar sekitar 2-3 cm dan Panjang sekitar 3-6 cm.Tanaman ini dapat bertahan pada suhu tidak lebih rendah dari 45o F - 45o F. Tanaman ini toleransi terhadap kekeringan karen atanaman ini dapat tumbuh di berbagai jenis tanah dan iklim.

Tanaman Anting Putri biasanya dijadikan sebagai tanaman hias karena tanaman ini memiliki daun yang unik. Tanaman Anting Putri memiliki beragam manfaat, salah satunya mampu membersihkan udara dari racun. Tanaman anting putri juga bisa dijadikan sebagai pengobatan tradisional sebagai obat penyembuh luka. Bagian akar dan kulit kayunya sering menjadi bahan obat obatan untuk meredakan batuk, disentri, menyembuhkan BAB berdarah, asam urat, dan masih banyak lagi.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun