Mohon tunggu...
Puisi Pilihan

Jiwaku Pancasila

23 Oktober 2016   20:11 Diperbarui: 23 Oktober 2016   20:24 173
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Jiwa? Apakah arti jiwa ini untuk negeri ini ?

Indonesia yang memiliki banyak jiwa-jiwa perkasa.

Walau aku sempat bermimpi untuk menjadi salah satu dari mereka.

Angan hanyalah sebuah angan yang tak dapat kucapai.

Kekuranganku menyelimutiku hingga aku tak dapat bermimpi lagi.

Untuk sebuah Negara, aku hanyalah sebutir pasir di lautan.

Pandanganku buyar tak tertuju pada impianku yang sedari kecil aku impikan.

Aku lupa bahwa jiwaku adalah fondasi hidupku.

Namaku adalah identitasku.

Cerminan bangsa Indonesia ada didalam diriku

Aku sadar, aku tak boleh terguncang dengan apapun juga.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun