Mohon tunggu...
Elisabet hana Kartika lana
Elisabet hana Kartika lana Mohon Tunggu... Penulis - Penulis dan Editor

Berkontribusi menulis artikel-artikel di media Kumparan, Geotime, Bantennews, Kompasiana. Membahas berbagai topik: budaya, sastra, teknologi, travelling, isu sosial. Link : Kumparan : https://kumparan.com/elisabet-hana-kartika-lana Link Geotime : https://geotimes.id/author/elisabethanakartikalana/ Link Bantennews : https://www.bantennews.co.id/bantenesia/members/elisabethanakartikalana/my-posts/ Link Kompasiana: https://www.kompasiana.com/elisabethanakartikalana2892

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Drama dan Teater

5 Juni 2022   22:05 Diperbarui: 5 Juni 2022   22:16 425
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Drama sebuah cerita yang berbentuk dialog. Tujuan drama adalah untuk pentas di Sekolah, Kampus atau acara-acara lainnya. Drama menggambarkan watak dan tingkah laku melalui (akting). Drama tak jauh dari teater, drama selalu digabungkan dengan kesenian yang menampilkan gerakan, nyanyian bahkan tarian dalam panggung.

Drama adalah sebuah cerita yang menggambarkan watak, tingkah laku dalam teks naskah. Istilah "drama" berasal dari bahasa Yunani, dran artinya melakukan tindakan. Drama termasuk sebuah seni yang dapat melibatkan segala usia. Drama berfungsi menyampaikan informasi baik dan buruk dalam pertunjukan.

Dalam sebuah drama terdapat empat unsur:

Tema, adalah gagasan pokok atau ide dalam pembuatan drama.

Tokoh, adalah orang yang berperan di dalam drama.

Alur, adalah rangkaian peristiwa atau konflik dalam drama.

Amanat, adalah pesan yang disampaikan dalam drama.

Teater adalah sebuah seni pertunjukan yang menampilkan gerakan, nyanyian, tarian. Teater berasal dari bahasa Yunani, theatron yang artinya gedung pertunjukan. Dalam perkembangan teater memilik arti luas adalah sebagai drama kehidupan manusia yang dipentaskan dan disaksikan orang banyak.

Dalam seni teater terdapat unsur internal dan eksternal:

Unsur internal

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun