Menurut Denny, Eiger seharusnya merangkul Dian yang telah mempromosikan produk mereka secara gratis.Â
"Ada yang secara gratis ngiklanin produk dia, dari orang yg setia sama produk dia, malah ditegur bukannya dirangkul," tulis Denny lagi.Â
"Kalau komunikasi @eigeradventure sejelek ini, jangan salahkan kalo nama brandnya memburuk nanti," kata Denny.Â
Begitulah Denny. Rupanya dia tidak hanya doyan mengomentari masalah politik, terutama soal pihak-pihak yang kerap mengkritisi pemerintah. Eh, untuk masalah atau polemik Eiger pun, pendukung Presiden Jokowi ini juga gatal untuk memberikan komentarnya.
Salam
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H