Mohon tunggu...
Elang Belukar
Elang Belukar Mohon Tunggu... -

Elang Belukar adalah Komunitas Pendaki-Pecinta Alam, bukan hanya Pendakian saja yang kami adakan, tetapi trip dan camping ke pantai atau tempat wahan alam lain juga kami adakan. Elang Belukar "Terbang" dari Daerah Solo-Sukoharjo

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Artikel Utama

Elang Belukar Part 4 (25-26 April 2015) Mount Andong

3 Mei 2015   22:57 Diperbarui: 17 Juni 2015   07:24 38
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

[caption id="attachment_381661" align="aligncenter" width="432" caption="Brosur"]Pemdakian Elang Belukar Part 4[/caption]

Kami adalah Komunitas Elang Belukar, Kami berdomisili di antara solo-sukoharjo dan sekitarnya, Pendakian kali ini di adakan untuk saling mengenal antara kawan dengan sahabat baru, membangun prinsip sosial dan kekeluargaan serta kebersamaan. dan begini lah cerita perjalanan kami.. jerengg...

Cerita ini Dimulai Hari Sabtu, 25 April 2015 Pukul 12.00 WIB , langit di daerah Solo-Kartasura mendung, kegalauan pun timbul pada 27 Personil ( 12 Cewek ) Elang Belukar yang akan berangkat mendaki ke Andong, yah Hujan adalah suatu rintangan yang wajib di hadapi di penghujung musim hujan di tahun 2015 ini. Mendaki di Musim Hujan adalah suatu yang amat berbahaya, yang paling di takutkan adalah kehujanan di tengah tengah perjalanan mendaki..
Elang Belukar membagi 2 Team, Team 1 dan Team 2. Team 1 berangkat berjumlah 9 Orang dengan 5 Motor Antara lain Mereka adalah :

Galih-Ellysa(ce),
Jimmy-Andry,
Adit-Arien(ce),
Andang.

Team 1 ini bertugas mencari "Ground Camp" karena kita tau bahwasanya gunung Andong memiliki Puncak yang tidak cukup luas seangkan pendakinya yang singgah ke sana di malam minggu bisa mencapai 100 Orang lebih, Team 1 membawa 5 Tenda dari Solo.

Team 1 berangkat dari Kartasura Pukul 16.00, di Start awal ini mereka sudah kehujanan lebat dengan berkendara motor, Memang hebat Team 1 ini mari kita beri oplos untuk mereka (prok-prok-prok). Team 1 di Koordinator i oleh Adit dan Galih, Team 1 melaporkan kepada Team 2 yang di koordinator i oleh Rais, mereka sampai di basecamp Sawit pukul 18.00.

Ganti Cerita ke Team 2, Team 2 ini berangkat berjumlah 18 Orang dengan 9 Motor, Berikut Personilnya :
Rais-Septi

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun