Mohon tunggu...
Ekriyani
Ekriyani Mohon Tunggu... Guru - Guru

Pembelajar di universitas kehidupan

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Puisi | Doa Terbaik untuk Putra Terbaik Bangsa

24 Maret 2020   12:42 Diperbarui: 24 Maret 2020   13:52 213
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Tribun Timur - Tribunnews.com

Doa Terbaik untuk Putra Terbaik

Mendung lagi
Dan mendung lagi
Menghiasi televisi
Daun-daun terbaik jatuh ke bumi
Kabar duka datang dari orang-orang terpuji
Manusia terbaik
Manusia berjasa
Dalam bidangnya
Berjuang dalam hidupnya
Dalam karir terhormatnya

Hujan lagi
Dan hujan lagi
Air mata jatuh ke bumi
Kesedihan menghiasi
Pelosok hati
Doa dalam hati
Terucap pada Yang Maha Mengampuni
Lepaskan derita kami
Hindarkan dari mahluk jahat yang menyelimuti
Lewat angin yang terbang ke sana ke mari
Yang mata kami tak mampu mengamati
Yang hati kami tak kuasa sembunyi
Dari rasa takut yang melebihi
Semoga prahara segera berakhir malam ini

(Sungai Limas, 24 Maret 2020)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun