Diharapkan dengan adanya Museum Srimulat ini, masyarakat khususnya para penggemar kelompok lawak Srimulat dapat mempelajari lebih dalam mengenai sejarah dan pesan moral yang ingin disampaikan oleh kelompok lawak tersebut. Sejarah kelompok lawak Srimulat yang hebat dan inspiratif meninggalkan jejak yang sangat besar di dunia hiburan Indonesia. Melalui Museum Srimulat, para pengunjung dapat memahami dan menghargai warisan dari kelompok lawak tersebut. Museum Srimulat Kota Batu tidak hanya menjadi tempat wisata edukasi namun juga menjadi tempat pelestarian sejarah kelompok legendaris Indonesia.
Batu, 8/8/2024
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H